
Acara Wisuda Ke 8 LPKS Resort Kuta Academy
Senin ( Soma Paing Klawu ) Tanggal 20 Januari 2025, Bertempat di Aventus Hotel, Denpasar Kasi Pelatihan dan Pemagangan Bidang Lattas hadir mewakili KadisnakerESDM Provinsi Bali dalam acara Wisuda ke 8 LPKS Resort Kuta Academy Wisuda kali ini diikuti sebanyak 20 wisudawan/wisudawati, Turut hadir pada acara ini “Ketua Yayasan Praja Mulia Utama, Perwakilan DISPERINAKER Kabupaten […]