
Acara Job Fair & Bazzar Tenaga Kerja Mandiri (TKM) Sebagai Rangkaian HUT Kota Gianyar ke-253
Selasa (Anggara Pon Merakih) Tanggal 16 April 2024 bertempat di Alun-alun Kota Gianyar Bapak Kadisnaker ESDM menghadiri sekaligus memberi sambutan dalam acara Job Fair & Bazzar Tenaga Kerja Mandiri (TKM) sebagai rangkaian HUT Kota Gianyar ke-253. Acara dibuka oleh Pj. Bupati Gianyar yang pada kesempatan kali ini diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini […]